Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2011

Ketika Sebuah Konsistensi Dipertanyakan

Seringkali kita mendengar kata kemunafikan..... namun apakah sesungguhnya makna dari kemunafikan tersebut. Jika diuraikan, apakah mungkin munafik itu adalah salah satu tindakan akibat dari tidak konsistennya diri terhadap apa yang menjadi prinsipnya? namun bagaimana dengan orang yang tidak berprinsip. Berarti mereka telah terbebas dari jerat kemunafikan?? Tapi biar bagaimanapun munafik itu merupakan suatu kesalahan fatal. Dimana seseorang yang telah mempertaruhkan konsistensi dirinya dan khalayak terlanjur mengetahuinya maka itu akan menjadi suatu perusakan nama baik. Bahkan ia akan merasa malu luar biasa. sehingga jika masih punya urat malu ia akan tidak bisa berbuat apa untuk menebus kesalahannya. Bahkan penilaian orang pun akan berbeda. Mungkin ada kalanya kita mengalami hal yang serupa.. janganlah berkecil hati.. segeralah sadar dengan tingkah lakumu dan kembali lagi dari awal bangun kembali citramu... tapi satu hal yang sangat penting... jangan pernah terjatuh kelubang yang sama...

The day, to rest out from all of ordinary problem

waktu itu, aku dan semua the angel lagi dugem (duduk gembira) di lobby kost bidadari.... kami baru saja menyelesaikan seminggu ujian yang cukup menyiksa, walaupun perjalanan belum usai... tapi ini waktunya untuk istirahat. Tak berselang lama aku, doi, dan rina bekerjasama membuat ongkue.... wiiihhhh akhirnya bisa juga kami buatnya... waloo sempat degdeghaan. dan hasilnya pun lekker.... Setelah membuat ongkue dan menyantapnya... kami duduk duduk manis dan berfikir apa yang sebaiknya kami lakukan sekarang.... akhirnya tercetuslah ide dari Doi untuk main canoe ke pantai sanur.... and finally yuupppp kita pergi dech kesana.... Hahaha seru banget main canoe... melepas semua penat yang terasa...personel yang ikut ada aku (tentu saja hahaha), doi, mala, elik, rina doni, dan kak le.... kami menyewa 5 buah canoe dan bermain keliling-keliling. Wahhhh kami heboh banget mainnya sampai-sampai orang-orang pada ngeliatin. Tapi cuek aja.... ini adalah waktunya untuk have fun, don't care what ...